"Aku yg dulu bukanlah yg sekarang" kayaknya jadi lagu yang cocok untuk suasana baru di Jawi-jawi atau yg saat ini lebih dikenal dengan nama pantai jodoh. Akhir-akhir ini pantai jodoh mulai sering dikunjungi masyarakat karena beberapa wahana yang ditawarkan.
Masyarakat bisa mencoba menaiki Banana Boat dan wahana-wahana lainnya yang tersedia. Selain itu, beberapa warung dan penjual bisa menjadi solusi dahaga. Tak jarang pantai jodoh ini dipilih sebagai tempat piknik keluarga.
Sudah pernah coba atau belum po?
#muarabadak #harianmuarabadak
Leave A Reply
Your email address will not be published.*